Detail Cantuman
Advanced Search
SKRIPSI
PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PRODUK MIXUE ICE CREAM DAN TEA (STUDI KASUS MAHASISWA S1 FEBI UIN RADEN FATAH PALEMBANG)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Produk Mixue Ice Cream dan Tea (Studi Kasus Mahasiswa S1 FEBI UIN Raden Fatah Palembang). Adapun yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini yaitu bagaimana pengaruh harga dan kualitas produk terhadap kepuasan konsumen produk Mixue Ice Cream dan Tea pada mahasiswa S1 FEBI UIN Raden Fatah Palembang? Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Stratified Random Sampling dengan jumlah sampel 100 orang responden yang pernah membeli produk Mixue Ice Cream dan Tea. Pada penelitian ini data penelitian diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada para mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Raden Fatah Palembang. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, dan uji hipotesis dengan program SPSS 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen dengan nilai t hitung sebesar 5,934 > 1,985; kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen dengan nilai t hitung sebesar 5, 728 > 1,985; dan harga dan kualitas produk secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen dengan nilai f hitung sebesar 64,395 > 3,09.
Ketersediaan
SK03558 | 650 YAY p | PERPUSTAKAAN JAKABARING (Referensi) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dapat Dipinjam |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
650 YAY p
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. : ., 2023 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
650
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
NIM. 1930602250
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain