Penelitian ini berjudul Efektifitas Kebijakan Politik Pemerintah Kota Pagar Alam Dalam Menghadapi Dampak Covid-I9 Di Masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguraikan tentang dampak yang timbul dari kebijakan dan juga aturan yang dibuat pemerintah Kota Pagar Alam dalam. menghadapi dampak nya tersebut dan cara menghadapi dampak yang timbul. Penelitian ini menggunakan metode k…