Detail Cantuman
Advanced Search
SKRIPSI
ANALISIS KESALAHAN SISWA ALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL PADA KELAS VIII DI SMP MUHAMMADIYAH 6 PALEMBANG.--
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita sistem persamaan linear dua variabel pada kelas VIII berdasarkan teori Polya. Empat langkah teori polya yaitu memahami masalah, menyusun rencana, melaksanakan rencana, dan mengecek kembali. Subjek penelitian adalah empat siswa kelas VIII di SMP Muhammadiyah 6 Palembang. Jenis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa tes dan wawancara. Keabsahan data menggunakan triangulasi metode. Sedangkan teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat empat kesalahan dalam menyelesaikan soal cerita SPLDV berdasarkan langkah polya, yaitu kesalahan memahami masalah, kesalahan menyusun rencana, kesalahan melaksanakan rencana dan kesalahan melihat kembali. Pada peneltian ini kesalahan terbesar dilakukan pada langkah melaksanakan rencana dan melihat kembali. Kata kunci : analisis kesalahan, SPLDV, soal cerita, polya
Ketersediaan
00012187 | 371.3 NUR a | PERPUSTAKAAN JAKABARING (referensi) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Hilang |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
371.3 NUR a
|
Penerbit | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang : ., 2022 |
Deskripsi Fisik |
XIV,158 HLM:29 CM
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
371.3
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
NURUL HIDAYATI
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain