Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan E-Book (Dongeng Rakyat) terhadap materi menilai dongeng peserta didik di kelas IV MI Nurul Hidayah Palembang. Untuk mengetahui bagaimana kemampuan menyimak pada materi menilai dongeng peserta didik di kelas IV MI Nurul Hidayah Palembang. Untuk mengetahui adakah pengaruh penggunaan E-Book (Dongeng Rakyat) terhadap kemampuan menyi…