NTISARI Kajian Sejarah Islam Program Studi Sejarah Peradaban Islam Fakultas Adab dan Humaniora UIN Raden Fatah Palembang Skripsi, 2022 Sintia Aprianty, DINAMIKA PEMIKIRAN ISLAM LIBERAL DI INDONESIA (1980-2010) X + 120 Halaman Skripsi ini merupakan hasil penelitian sejarah dengan judul “Dinamika Pemikiran Islam Liberal di Indonesia (1980-2010)”. Penelitian ini dilakukan guna menjawab permasa…