Laporan keuangan yang berkualitas adalah laporan yang memiliki karakteristik kualitatif laporan keuangan yaitu relevan, andal, dapat dibandingkan dan dapat dipahami. Penyajian laporan keuangan yang berkualitas diperlukan adanya sumber daya manusia yang kompeten, berpedoman pada PSAK 101 dan etos kerja islam karyawan yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari kompetensi su…
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh employee engagement dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening yang dilakukan pada PT. Bank Syariah Indonesia KC Palembang Sudirman. Adapun dasar penelitian yang dipakai adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data yang dipakai pada penelitian yaitu mendistribusikan kuesioner yang men…
Penelitian ini berjudul “Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Disiplin Kerja Pegawai di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Selatan”. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap disiplin kerja pegawai di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Selatan, dan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lingkungan kerja terhadap disipli…
Skripsi ini berjudul Pelaksanaan Manajemen Sumber Daya Manusia Pada Pengurus IRMA Masjid Nurul Hidayah Desa Karang Tanding Kabupaten PALI. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Sumber data primer dari Ketua Pengurus IRMA Masjid Nurul Hidayah. Hasil penelitian yaitu 1) Pelaksanaan MSDM pada pengurus IRMA meliputi a) perencanaan (Planning): ketangkasan dalam organisasi Ika…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pendidikan, prestasi kerja, dan pengalaman kerja terhadap pngembangan karir karyawan pada PT. Bank Syariah Indonesia KC Palembang SMB II. Penelitian ini ialah penelitian kuantitatif dengan analisis data menggunakan skala Likert, analisisregresi, dan uji hipotesis. Penelitian ini menggunakan data primer dengan menyebarkan kuisioner kepada resp…
Penelitian ini berjudul pengaruh manajemen sumber daya manusia dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang. Tujuan dilakukannya penelitian ini ialah untuk mengetahi pengaruh dari manajemen sumber daya manusia dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan Kota Palembang secara parsial dan simultan. Adapun metode penelitian ini yaitu pene…